![]() |
Kak Putri- Aku - Rio Jelek - Si bule David- Bang BT |
HeyHooo kalian!!!
Masih bersama plincess unyu penghuni blog Perahu kertas sang Agen Neptunus , heeheee...
Kali ini aku bakalan nge-post saat aku san mereka mendaki gunung Sibayak. Aslii seruuu bangetttt!!!!
Kita gerak dari Medan ke Sibolangit - Tahura tempat Gunung Sibayaknya berada pada hari Sabtu 5 Oktober 2013 yang lalu (udah lama juga ya). Nah, sampai disana kira-kira jam 7 malam. Untungnya kami bawa bang BT yang sudah alhi masalah daki gunung karena abang itu sendiri adalah mahasiswa mapala yang aktif di kampusnya. Bang bete dengan carier gedenya yang berisi tenda dan perlengkapan perang saat mendaki gunung.
Sesampainya di kaki gunung kami cepat-cepat mendirikan tenda minimalis kami sebelum hujan turun. hanya perlu 30 menit tenda minimalis kami telah berdiri kokoh dan siap huni. Bang BT dibantu dengan kak Putri dengan ahlinya mengait-kaitkan teemali kesana-kemari hingga akhirnya.. jrengggg... jrenggg selesai! Aku juga membantu sebisaku dengan keahlian pramuka yang dulu sempat aku geluti. Nah, Rio sendiri malah kedinginan, kasihan dia. Itu adalah camping pertamanya.
Setelah itu kami siapkan tenaga pengganjal perut. Memanggang ayam yang telah kami ungkep dari kos dan juga merebus air untuk meracik kopi. heeeheee... Sumpah! Malam minggu kali ini benar-benar sedap! Berasa dekat dan semakin dengan alam. Syahduu nee polll!!!
Keeseokan paginya kami mendaki dong ya... Bertemu dengan ciptaan Allah yang besar yang di beri nama GUNUNG SIBAYAK. Cantik banget kuasa dan ciptaan Allah. Ternyata pengunjung Sibayak kali itu benar-benar ramai lho. Ada Bule juga yang tertarik dan menginjakkan kaki kesana. Aku sendiri sebagai anak Indonesia asli emrasa beruntung banget memiliki gunung indah seperti itu.
Kira-kira begitulah jalan yang harus di tempuh sebelum sampai ke Sibayak. Kalian pasti bisa dong ya? Ganbattee!
bagaimana? sanggup kah? sanggup dong yaa... Ini cuma tantangan kecil untuk tau keindahan alam yang Allah titipkan buat kita teman...
haaahaaa.. itu aku! lihat kacamatanya kayak tante-tante! Ngebelin!
Cantik kan? Pemandangannya bukan akunya. heeeheee!
Lihat pemandangannya jangan modelnya, hahaha Piss kak Put, bang BT, hehehe
Cantik kan????
cuma sayang banget akunya gak sampai atas. sepertinya aku kekurangan teanga untuk mencapai puncak. besok-besok aku harus bisa naik sampai atas, Ammiinnn ya Allahhh!!!
itu model yang baju merah siapa hayooo??? heheheh!.
Namanya Rio Isnan, kalian bisa panggil Bella. haahaa Piss sayang! Itu photo kemesraan kami dong ya, hihihih.
Sepertinya segini dulu deh ya!
Kalian bisa googling ajah kalau mau tau tentang SIBAYAK.
Terima kasihh ~
0 komentar:
Posting Komentar